Contoh Agent Cerdas
1. Medical Diagnosis System Sebuah agent Medical diagnosis system yang mendiagnosa pasien secara otomatis. Task Environment : · Performance measure: pasien sembuh, biya murah tidak menyalahi hukum. · Environment: pasien, rumah sakit, suster, dokter. · Actuators: layar monitor (pertanyaan, tes, diagnosa, treatment, petunjuk). · Sensors: keyboard (masukan gejala penyakit, jawaban pasien). 2. Wastafel Otomatis Sebuah agent pencuci tangan mengatur pengeluaran air secara otomatis. Performance measure: menyemprotkan air secara otomatis. Environment: manusia, air. Actuators: katup otomatis didalam kran. Sensors: washer (menyemprot air jika terdeteksi tangan dibawah kran air). 3. Air Conditioner (AC) *Performance Measure : - Sehat (Ramah Lingkungan) - Nyaman - Muda